-->
Resep Membuat Bolu Kukus Bintik Yang Cantik, Lezat dan Ngakak ! Ini dia Resep dan Cara Membuatnya

Resep Membuat Bolu Kukus Bintik Yang Cantik, Lezat dan Ngakak ! Ini dia Resep dan Cara Membuatnya

Resep Membuat Bolu Kukus Bintik Yang Cantik, Lezat dan Ngakak ! Ini dia Resep dan Cara Membuatnya
Resep Membuat Bolu Kukus Bintik Yang Cantik, Lezat dan Ngakak ! Ini dia Resep dan Cara Membuatnya

Bolu Kukus Bintik

Bahan Bahan
  • 250 gram tepung terigu
  • 250 gram gula pasir halus
  • 2 butir telur
  • 1/2 kaleng slim fanta (air soda)
  • 1 sendok teh tbm (sp,ovalet)
  • 3 sendok makan meses
  • 3 sendok makan susu kental manis (bisa tidak pake), kalo pake susu kental manis, gula bisa di kurangi sedikit
  • 1 sendok teh vanilie cair

Cara Membuat Bolu Kukus Bintik

Siapkan cetakan bolu (bisa yang dari bahan plastik atau dari stanlis) lalu alasi dengan cup kertas

Mixer semua bahan kecuali susu kental manis dan meses.kocok dengan kecepatan tinggi sampai lembut dan adonan berwarna putih juga kental.kemuadian masukkan susu, mixer sampai tercampur rata.

Matikan mixer lalu masukkan meses aduk perlahan hingga meses tercampur rata, kemudian masukkan adonan pada masing-masing cetakan bolu sampai penuh.

Kukus adonan pada kukusan yang terlebih dahulu sudah di panaskan sampai mendidih, kukus selama kurang lebih 10 menit. angkat dan sajikan selagi masih hangat.

Catatan:

Telur yang di gunakan harus telur yang baru dan putihnya msh kental, bila dari dalam lemari es biarkan dulu suhu ruang dan lap telur sampai kering.

Jangan memakai air soda yang disimpan dalam lemari es,

Tutup dandang harus di bungkus dengan serbet agar air tidak merusak kue.

Selamat mencoba.
Advertisement

Baca juga:

Resep Membuat Bolu Kukus Bintik Yang Cantik, Lezat dan Ngakak ! Ini dia Resep dan Cara Membuatnya