-->
Resep Membuat Bolu Pisang Anti Gagal No Mixer No Telur by Faida Mustofa

Resep Membuat Bolu Pisang Anti Gagal No Mixer No Telur by Faida Mustofa

Resep Membuat Bolu Pisang Anti Gagal No Mixer No Telur by Faida Mustofa
Resep Membuat Bolu Pisang - Hasil recook dari laras almeyda,,baru pertama bikin hasilnya sangat memuaskan rasa tetap enak mskipun tnpa telur tanpa mixer,tdk amis,dan sluruh anggota keluarga suka..

Bolu Pisang

Bahan Bahan
  • 5 buah pisang ambon (di resep pake raja)
  • 200 gram tepung terigu (segitiga biru)
  • 100 gram gula pasir
  • 1/2 sendok teh baking powder
  • 1/2 sendok teh baking soda
  • 90 ml minyak goreng
  • 2 sendok makan susu kental manis
  • 3 sendok makan meises (resep sebenarnya chocochip)

Cara Membuat Bolu Pisang

Haluskan pisang menggunakan garpu tambahkan minyak goreng dan sisihkan

Campurkan semua bahan kering lalu aduk sampai rata

Setelah itu campurkan adonan 1 & 2 aduk rata lalu masukkan meises, dicampur rata kemudian masukkan ke dalam wadah cupcake dan taburi lagi dengan meises

Kukus adonan kurang lebih selama 20 menit

Taraaa, hasilnya lembut nikmat, dan bikin nagih...haha.

Selamat mencoba
Advertisement

Baca juga:

Resep Membuat Bolu Pisang Anti Gagal No Mixer No Telur by Faida Mustofa